Artikel Terkini

  • Semangat Sehat di Padukuhan Senedi

    15 September 2019 01:40:27 WIB W!narto
    Semangat Sehat di Padukuhan Senedi
    Grogol, Sida Samekta 14 September 2019. Rangkaian kegiatan dalam rangka peduli akan kesehatan masyarakat dilaksanakan di Balai Padukuhan Senedi Desa Grogol, Sabtu 14 September 2019. Dukuh Senedi bersama ibu-ibu kader Senedi mengumpulkan warganya mulai dari balita sampai lansia untuk suatu acara pos ... ..selengkapnya

  • Pelatihan dan Pengenalan Pertanian Organik Desa Grogol

    12 September 2019 02:37:05 WIB W!narto
    Pelatihan dan Pengenalan Pertanian Organik Desa Grogol
    Grogol, Sida Samekta 11 September 2019. Pemerintah Desa Grogol pada hari Rabu tanggal 11 September 2019 melaksanakan kegiatan Bidang Pemberdayaan Masyarakat Sub Bidang Pertanian dan Peternakan berupa Pelatihan dan Pengenalan Pertanian Organik bertempat di Pendopo Balai Desa Grogol. Sebagai narasumbe... ..selengkapnya

  • Santri Grogol Mengikuti FAS Tingkat Kabupaten, Bagaimana Hasilnya?

    12 September 2019 01:36:13 WIB W!narto
    Santri Grogol Mengikuti FAS Tingkat Kabupaten, Bagaimana Hasilnya?
    Grogol, Sida Samekta 8 September 2019. Ajang Festival Anak Sholeh (FAS) edisi XI yang selenggarakan oleh BADKO (Badan Koordinasi) TKA-TPA tingkat Kabupaten Gunungkidul  untuk tahun ini bertempat di SD Muhammadiyah Al-Mujahidin Wonosari diadakan pada hari Minggu tanggal 8 September 2019 dengan p... ..selengkapnya

  • Bantuan Air Bersih Terus Mengalir

    09 September 2019 21:26:54 WIB W!narto
    Bantuan Air Bersih Terus Mengalir
    Grogol, Sida Samekta 8 September 2019. Kembali tentang masalah kekeringan karena kemarau panjang yang berdampak pada kekurangan air bersih untuk kehidupan sehari-hari yang dialami warga. Berdasarkan data bahwa kekeringan terparah terjadi di Kecamatan Tepus sedangkan nomor duanya adalah Kecamatan Pal... ..selengkapnya

  • Non Stop Hiburan Campursari Thoklik “Guyub Rukun”

    28 Agustus 2019 02:55:02 WIB W!narto
    Non Stop Hiburan Campursari Thoklik “Guyub Rukun”
    Grogol, Sida Samekta 27 Agustus 2019. Acara Lomba Sekretariat PKK tingkat Propinsi DIY yang diselenggarakan di Balai Desa Grogol memang sangat meriah, Pasalnya Group Kesenian Thek-thek “Guyub Rukun” dari Padukuhan Tungu menghibur para tamu dan peserta dengan lagu-lagu campursari dengan i... ..selengkapnya

  • Stand Bazar Pun Laris Manis

    28 Agustus 2019 02:14:46 WIB W!narto
    Stand Bazar Pun Laris Manis
    Grogol, Sida Samekta 27 Agustus 2019. Bazar yang ditampilkan pada acara Lomba Sekretariat PKK tingkat Propinsi DIY yang diselenggarakan di Balai Desa Grogol sangat luar biasa. Stand Bazar yang disediakan pada tenda khusus tidak bisa menampung peserta bazar yang memang sangat antusias dalam mendukung... ..selengkapnya

  • Seperti Apa Lomba Sekretariat PKK Tingkat DIY?

    28 Agustus 2019 01:32:58 WIB W!narto
    Seperti Apa Lomba Sekretariat PKK Tingkat DIY?
    Grogol, Sida Samekta 27 Agustus 2019. Sebagaimana yang sudah ditetapkan oleh Tim Penggerak PKK Kabupaten Gunungkidul bahwa PKK Desa Grogol ditunjuk untuk mewakili Kabupaten Gunungkidul dalam Lomba Tertib Administrasi PKK Tingkat Propinsi DIY Dalam Rangka Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Tahun 2019 khus... ..selengkapnya

  • Perdana, Giat Sosial WKSBM Ngudi Mulia Bersama Polsek Paliyan

    23 Agustus 2019 10:56:32 WIB W!narto
    Perdana, Giat Sosial WKSBM Ngudi Mulia Bersama Polsek Paliyan
    Grogol, Sida Samekta 23 Agustus 2019. “Urip iku kudu urup” (Hidup itu harus membawa manfaat bagi orang lain). Itulah pepatah yang dapat menggambarkan giat sosial yang dilaksanakan WKSBM Ngudi Mulia Padukuhan Karangmojo A dengan menggandeng Polsek Paliyan sebagai donatur pada Jumat pagi 2... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung