Berita Desa
-
Perbaikan Bendungan Sungai Prambutan Yang Pecah
09 Juli 2024 13:15:12 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 8 Juni 2024). Para petani pemanfaat air sungai Prambutan di wilayah Padukuhan Karangmojo A RT 18 melakukan perbaikan bendungan yang mengalami pecah. Perbaikan bendungan ini dilakukan dengan swadaya masyarakat khususnya petani yang memiliki lahan di sekitar jembatan sungai ..selengkapnya
-
Penyaluran BLT Dana Desa Bulan ke-6 (Juni) Tahun 2024
09 Juli 2024 13:12:56 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 7 Juni 2024). Memasuki bulan Juni 2024 Pemerintah Kalurahan Grogol melakukan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) untuk periode bulan 6 (Juni), Jum’at 7 Juni 2024 bertempat di Balai Kalurahan Grogol. Penyaluran dimulai pukul 09.30 WIB dimana 23 KPM dihadirkan ..selengkapnya
-
Grogol Mendukung Gertak Intervensi Serentak Pencegahan Stunting
09 Juli 2024 13:10:26 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 6 Juni 2024). Bulan Juni 2024 menjadi bulan dilaksanakannya gerakan serentak intervensi pencegahan stunting di Kabupaten Gunungkidul hal ini berdasarkan Surat Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul Nomor B/400.7.13.1/170/2024 yang menindaklanjuti Surat Kementerian Dalam ..selengkapnya
-
Penyaluran Bantuan Beras CPP Bulan Mei Tahun 2024
09 Juli 2024 13:05:59 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 5 Juni 2024). Beras CPP kembali disalurkan, tidak perlu menunggu lama. Hal ini sesuai surat pemberitahuan dari Skretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul nomor B/500.1.1/XXX/2024 tertanggal 27 Mei 2024 perihal Jadwal Penyaluran Bantuan Beras Alokasi Tahap II Bulan Mei Cadangan ..selengkapnya
-
Meriah, Senam Germas Perdana Kalurahan Grogol Tahun 2024
09 Juli 2024 13:03:09 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 1 Juni 2024). Germas Waras Wiris Grogol secara perdana menggelar kegiatan senam pagi. Berbeda dari biasanya senam pagi kali ini dilakukan di Kawasan Olahraga Rekreatif Grogol Kaloka yang berada di depan Balai Kalurahan Grogol, Sabtu 1 Juni 2024. Disampaikan oleh kamituwa Grogol, ..selengkapnya
-
DP Setya Raharja Grogol Turut Serta Dalam Jogja Prima Fest di Kepatihan
27 Juni 2024 07:28:43 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 28 Mei 2024). Selangkah semakin maju ungkapan ini pantas disematkan kepada kelompok Desa Prima Setya Raharja Grogol yang ambil bagian dalam Pameran Jogja Prima Fest tahun 2024 yang digelar di Pendapa Wiyatapraja, Komplek Kepatihan Yogyakarta. Acara bazar yang diselenggarakan ..selengkapnya
-
Pentingnya Penurunan AKI dan AKB di Kalurahan Grogol, Mengapa?
27 Juni 2024 07:24:33 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 27 Mei 2024). Angka Kematian Ibu dan Angka Kematian Balita yang terjadi dalam 2 tahun terakhir di Kapanewon Paliyan menjadi perhatian serius UPT Puskesmas Paliyan untuk diintervensi dan diturunkan bahkan dihilangkan supaya tidak terjadi lagi. Hal ini menjadi dasar dilaksanakannya ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Adat Tasyakuran Bersih Dusun (Rasulan) Jum’at Legi Tahun 2024
27 Juni 2024 06:59:21 WIB W!nartoGrogol (Sida Samekta, 24 Mei 2024). Adat bersih dusun atau rasulan tahun 2024 dilaksanakan di tiga Padukuhan pada hari Jum’at 24 Mei 2024 yakni Padukuhan Gerjo, Karangmojo A dan Karangmojo B. Ketiganya adalah Padukuhan yang selalu melaksanakan adat tahunan itu pada Jum’at Legi. Bertempat ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemandangan Asyik Saben Hari Minggu di Kawasan Grogol Kaloka.
- Panewu Paliyan Meninjau Lokasi Dampak Angin Kencang di Grogol
- Keterangan Saksi Mata dan Lurah Grogol atas Robohnya Rumah Melon Grogol
- Monev BKK Rintisan Desa Mandiri Budaya Desa Prima
- Penyaluran BLT DD Periode Bulan Oktober Tahun 2025
- Kalurahan Grogol Didatangi Tim Roadshow Monev Pertanahan Kolaborasi (Rotasi)
- Launching Inovasi Pemanfaatan Sistem Informasi Untuk Peningkatan Pelayanan Publik














