Perdes Grogol No. 1 Tahun 2020 tentang Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan APBDES 2019
Adm1nistrator 17 April 2020 08:09:44 WIB
Grogol, Sida Samekta 17 April 2020, Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2019 telah mendapatkan persetujuan bersama Badan permusyawaratan Desa dan Kepala Desa Grogol menjadi Peraturan Desa Grogol Nomor 1 Tahun 2020 pada tanggal 30 Januari 2020.
Dengan diundangkan Peraturan Desa tersebut, salah satu kewajiban pemerintah Desa adalah memberikan sosialisasi atas Peraturan Desa tersebut.
Melalui Media Online Website Desa ini, berikut disampaikan Laporan Pertanggungjawabab Realisasi Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2019 adalah sebagai berikut:
A. PENDAPATAN |
Realisasi |
||
1 |
Pendapatan Asli Desa |
24,810,400.00 |
|
2 |
Pendapatan Transfer |
|
|
|
|
Dana Desa |
808,904,450.00 |
|
|
Bagian dari Hasil Pajak dan Restribusi Daerah |
50,019,700.00 |
|
|
Alokasi Dana Desa |
611,610,100.00 |
|
|
Bantuan Keuangan Propinsi |
0.00 |
|
|
Bantuan Keuangan Kabupaten |
0.00 |
3 |
Pendapatan Lain |
8,206,379.00 |
|
|
|
JUMLAH PENDAPATAN |
1,503,551,029.00 |
|
|
|
|
B. BELANJA |
|
||
1. |
Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa |
672,842,077.00 |
|
2. |
Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa |
719,719,110.00 |
|
3. |
Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa |
40,472,000.00 |
|
4. |
Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa |
128,004,500.00 |
|
5. |
Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa |
0.00 |
|
|
|
JUMLAH BELANJA |
1,561,037,687.00 |
|
|
SURPLUS/(DEFISIT) |
(57,486,658.00) |
|
|
|
|
C. PEMBIAYAAN |
|
||
1. |
Penerimaan Pembiayaan |
76,534,660.00 |
|
2. |
Pengeluaran Pembiayaan |
0.00 |
|
|
|
SELISIH PEMBIAYAAN |
76,534,660.00 |
|
|
SILPA TAHUN BERJALAN |
19,048,002.00 |
Dengan informasi ini Pemerintah Desa Grogol berharap bisa memberikan Informasi secara luas tentang Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2019. (Tim SID)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Penyaluran BLT DD Bulan 10-11 (Oktober dan November) Tahun 2024
- Pelantikan KPPS Kalurahan Grogol Untuk Pilkada Kabupaten Gunungkidul
- Musim Penghujan Tiba, Petani di Kalurahan Grogol Mulai Tanam Benih
- Mengikuti Monev Pengelolaan Website dan Media Sosial Kalurahan
- Mendapatkan Seragam Identitas, Jagawarga Kalurahan Grogol Siap Bekerja
- DIY Darurat Miras, Bupati Gunungkidul Keluarkan Surat Edaran
- Penampilan Karawitan Remaja Dalam Festival di Bangsal Sewoko Projo