Penyaluran BLT DD Periode Bulan April, Mei dan Juni Tahun 2025
W!narto 11 Juli 2025 04:15:32 WIB
Grogol (Sida Samekta, 30 Juni 2025). Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun 2025 kembali disalurkan oleh Pemerintah Kalurahan Grogol pada Senin, 30 Juni 2025. Bertempat di Pedopo Balai Kalurahan Grogol sebanyak 23 KPM diundang hadir untuk menerima uang tuani BLT DD periode 3 bulan yakni April, Mei dan Juni.
Penyaluran BLT dilakukan oleh Danarta, dibantu Pangripta, Kamituwa yang sebelumnya dibuka dengan sambutan Lurah Grogol yang menyampaikan maaf bahwa penyaluran BLT bulan April, Mei dan Juni harus dirapel karena banyaknya agenda kegiatan sehingga baru dapat memproses penyaluran di bulan Juni akhir. Namun semoga BLT yang disalurkan dapat meringankan beban warga yang menerima dan agar tetap disyukuri. Secara simbolis Lurah Grogol menyerahkan BLT kepada salah satu penerima, semoga bermanfaat (TIM_SID).
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Malam Tirakatan Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke-195
- Selamat Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke-195
- Kalurahan Grogol Menyambut Hari Jadi Gunungkidul ke-195
- Penyaluran BLT DD Periode Bulan September Tahun 2025
- Gotong Royong Sinergitas di Padukuhan Karangmojo A bersama Bupati Gunungkidul
- Pelaksanaan Posbindu Terintegrasi Posyandu Nyawiji ILP di 6 Padukuhan
- Desa Wisata Grogol Orientasi Lapangan ke Desa Wisata Pucung