Pelaksanaan PIN Polio Tahap 2 Kalurahan Grogol
W!narto 20 Agustus 2024 06:36:16 WIB
Grogol (Sida Samekta, 13 Agustus 2024). Meneruskan pemberian vaksin Polio Tahap I yang sudah dilaksanakan sebelumnya, Kalurahan Grogol bersama UPT Puskesmas Paliyan melaksanaan Pekan Imunisasi Nasional Polio (PIN Polio) Tahap II bertempat di Balai Kalurahan Grogol pada Selasa, 13 Agustus 2024.
Masih dengan sasaran yang sama yakni anak usia 0-7 tahun yang tersebar di seluruh Paud/TK, SD dan Posyandu dengan dibantu para relawan Kader dan Guru pelaksanaan PIN Polio Tahap II berjalan lancar dan sukses. Dimulai pukul 08.30 WIB kegiatan sudah selesai pukul 12.15 WIB dengan capaian 271 anak. Sehat selalu untuk anak-anak penerus bangsa, semangat cegah Polio (TIM_SID).
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pembinaan dan Penyuluhan Masyarakat Oleh Polsek Paliyan
- Ayo Sukseskan Pilkada Gunungkidul 2024 !
- PPS Grogol Distribusikan Logistik Pilkada ke TPS
- Kehadiran Tim Penilai Lomba Kebersihan Cagar Budaya di Wono Budo
- Logistik Pemilu Pilkada Tiba Di Kalurahan Grogol
- Verifikasi Calon Lokasi Kegiatan BKK Lumbung Mataraman Tahun 2026 di Kalurahan Grogol
- Bimtek KPPS Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul, Apa Saja Point Pentingnya?