Sosialisasi dan Pendirian Posko PPKM Mikro RT 04
W!narto 07 April 2021 05:06:15 WIB
Grogol, Sida Samekta 28 Maret 2021. Hari ketiga kegiatan sosialisasi PPKM Mikro tingkat RT oleh tim pelaksana Posko PPKM Mikro Kalurahan Grogol dilaksanakan hari Sabtu, 27 Maret 2021 malam hari. Kali ini Tim 5 yang diketuai Lumenta Hadi, S.T bersilaturahmi ke rumah Bapak Sukadi dan bertemu dengan warga RT 04 Padukuhan Grogol.
Dalam sosialisasi tersebut dijelaskan terkait penerapan kebijakan penanganan Covid-19 di tahun 2021 dengan sistem PPKM berskala mikro serta kegiatan-kegiatan Posko PPKM mikro tingkat RT yang disampaikan oleh Tim 5. Pada kesempatan itu juga diserahkanterimakan perlengkapan dan peralatan kerja posko berupa : banner Posko PPKM mikro RT 04, ember kran, sabun cuci tangan, handsanitizer, bahan disinfektan, dan masker sebagai tanda didirikannya posko PPKM mikro RT. Sekaligus pula diresmikan pendirian Posko PPKM Mikro RT 04 yang berlokasi di rumah Bapak Sukadi (Ketua RT.04). Maju terus tim sosialisasi PPKM Mikro Kalurahan Grogol (TIM SID).
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Malam Tirakatan Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke-195
- Selamat Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke-195
- Kalurahan Grogol Menyambut Hari Jadi Gunungkidul ke-195
- Penyaluran BLT DD Periode Bulan September Tahun 2025
- Gotong Royong Sinergitas di Padukuhan Karangmojo A bersama Bupati Gunungkidul
- Pelaksanaan Posbindu Terintegrasi Posyandu Nyawiji ILP di 6 Padukuhan
- Desa Wisata Grogol Orientasi Lapangan ke Desa Wisata Pucung