Senam Pagi Sehat Sukseskan Germas
Adm1nistrator 19 September 2018 23:31:18 WIB
Grogol (Sida Samekta, 14 September 2018). Pemerintah Desa Grogol bersama elemen masyarakat telah rutin mengadakan kegiatan senam pagi sehat dalam rangka sukseskan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas). Setiap hari Jum’at senam pagi sehat diadakan di halaman balai desa Grogol dimulai pukul 7.30 s.d selesai dengan dipandu langsung oleh instrukstur senam yang sudah berpengalaman.
Peserta terbuka untuk siapa saja warga masyarakat desa Grogol dari yang muda sampai yang lansia. Setiap Jum’at hadir memenuhi halaman balai desa Grogol. Tujuannya hanya satu yaitu menjaga badan tetap bugar dan sehat dengan berkeringat di pagi hari.
Bagi yang mau sehat monggo bergabung dengan kami, senam pagi sehat bersama Pemerintah Desa Grogol sukseskan Germas (TimSID).
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Meski Sawah Tadah Hujan, Petani Tetap Semangat Tanam Padi di MH2
- Pelaksanaan Sholat Hari Raya Idul Fitri 1446 H Kalurahan Grogol
- Laporan Perolehan Zakat Kalurahan Grogol 1446 H
- Gema Takbir Berkumandang, Masyarakat Kalurahan Grogol Menyambut Kebahagiaan Idul Fitri
- Puasa Selesai, Masyarakat Adakan Tumpengan dan Buka Bersama
- P2A Salurkan Zakat Fitrah Untuk Lazizmu dan Yayasan Matahati
- Masih Aman, Lahan Padi MH2 Yang Terdampak Banjir Luapan Sungai